Pew Research Center tahun 2009 merilis bahwa 231 juta muslim atau sekitar 15% dari total muslim di dunia terdapat di Asia Tenggara, yang 88%nya berasal dari Indonesia.Umumnya muslim tersebutberasal dari Asia Tenggara Maritim dan pesisir Asia Tenggara Daratan mulai dari Rakhine dan Tanah Sari Birma, Tanah Genting Thailan, Delta Mekong Kamboja Vietnam.
Kisah, sejarah dan budaya