Masyarakat Asia Tenggara secara umum dapat dikategorikan atas kelompok bahasa Austronesia, Austro-Asiatik (Mon Khmer), Tai Kadai, Sino Tibetan dan Hmong Mien. Penutur Tai Kadai (Kra Dai) tinggal di Cina Selatan, Pulau Hainan, Indo Cina dan India Timur Laut. Jumlah penutur diperkirakan 90 juta, 60%nya adalah penutur bahasa Thai. Bahasa lain dengan penutur terbanyak adalah Lao.
Kisah, sejarah dan budaya